Umroh Reguler Plus Thaif 2024
Umroh Plus Thaif merujuk pada program perjalanan umroh yang mencakup kunjungan ke kota Thaif Makkah Arab Saudi. Thaif sendiri adalah salah satu kota yang terletak sekitar 67 kilometer dari kota Makkah Al Mukarramah. Di kota inilah pertama kalinya Rasulullah mendapat tentangan, cemoohan hingga pengusiran.